MYOB ACCOUNTING
MYOB ACCOUNTING MYOB merupakan kependekan dari Mind Your Own Business . Program aplikasi komputer yang di gunakan sebagai aplikasi otomatis pembukuan yang mudah dan mampu menampilkan laporan keuangan secara lengkap, cepat dan akurat. Program ini di buat oleh MYOB Limited Australia . Myob Limited merekomendasikan MYOB Accounting dapat di terapkan pada 105 jenis perusahaan, sehingga dapat di komputerisasikan pada proses akuntansi bisnis dengan menggunakan Accounting Plus. Keuntunggan MYOB : 1. Kemudahan penggunaannya (User Friendly), artinya pengguna dapat mempergunakannya walaupun yang bersangkutan tidak memiliki latar belakang pembukuan sama sekali. 2. Accounting Power, sehingga pengelolaan informasi dengan menggunakan software ini cukup dapat diandalkan. 3. Feature Job dan Category yang dapat digunakan untuk pengelolaan proyek. 4. ...